Beranda Agenda Sekolah Hari Pertama Ujian Kepesantrenan

Hari Pertama Ujian Kepesantrenan

24
0

Suasana Hari Pertama Ujian Kepesantrenan

Sirampog, SMAS AL HIKMAH_ Pada hari Kamis,13 Juni 2024 – Sabtu,15 Juni 2024 SMAS Al Hikmah mengadakan ujian kepesantrenan. Ujian ini dibagi dalam beberapa kelompok dengan penyimak yang berbeda-beda. Ujian ini bertempat di dalam kelas masing masing. Materi hari pertama ujian kepesantrenan kelas X yaitu menghafal surat Al Qori’ah sampai surat Ad Dhuha sedangkan untuk kelas XI adalah menghafal surat Al Ghosiyah sampai surat Al Buruj.

Ujian ini dinilai dari kelancaran hafalan dan juga makhorijul huruf yang benar. Sebelumnya,siswa sudah diberi pembelajaran tentang tajwid, jadi diharapkan siswa siswi SMAS AL HIKMAH dapat menyetorkan hafalan dengan lancar dan fasih.Tujuan diadakannya ujian ini adalah untuk mengukur hafalan siswa siswi selama bersekolah di SMA Al Hikmah.

by: zahwa k

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here