Beranda Uncategorized Persiapan Ekstrakurikuler Pagar Nusa

Persiapan Ekstrakurikuler Pagar Nusa

179
0

Persiapan Ekstrakurikuler Pagar Nusa dalam menyambut Expo 2024

Sirampog, SMAS AL HIKMAH_Salah satu ekstrakurikuler di SMAS AL-HIKMAH yaitu Pagar Nusa. Pagar Nusa atau sering disingkat PN adalah organisasi pencak silat yang dibentuk oleh Nahdlatul Ulama (NU) pada 1986.

Dalam Expo kali ini, Pagar Nusa juga menampilkan penampilan yang tak kalah menarik dari ekstrakurikuler lainnya. Setiap harinya, anggota Pagar Nusa yang terpilih berlatih di halaman SMAS AL-HIKMAH dengan maksimal agar saat expo nanti dapat menampilkan gerakan yang baik dan kompak.

by : zahwa k

 

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini